Fungsi Cacing Tanah Untuk Ayam Aduan
Sabung Ayam Online – Pastinya anda sering melihat di film – film ayam yang sedang memakan cacing tanah atau diberi makan cacing tanah. Tapi apakah anda tahu apa fungsi dari permberian cacing tanah untuk ayam ternak maupun ayam aduan. Sesungguhnya Fungsi Cacing Tanah Untuk Ayam aduan adalah menambah stamina saat bertempur di gelanggang. Fungsi lain juga akan kami jelaskan dibawah ini.
CACING TANAH
Cacing tanah adalah jenis hewan yang dikatakan memiliki protein yang sangat tinggi. Hal ini dibuktikan dari Penelitian yang telah berlangsung selama sekitar 50 tahun yang mendapatkan hasil bahwa cacing tanah memiliki kekebalan humoral dan seluler mekanisme.
Selain itu telah ditemukan bahwa cairan selom dari cacing tanah mengandung lebih dari 40 protein dan pameran beberapa aktivitas biologis sebagai berikut: cytolytic, proteolitik, antimikroba, hemolitik, hemagglutinating, tumorolytic, dan mitogenic.
Protein yang dimiliki oleh cacing tanah memiliki mekanisme antimikroba yang berbeda dengan mekanisme antibiotik. Antibiotik dapat membunuh mikrorganisme tanpa merusak jaringan tubuh.
Untuk membentuk ayam aduan yang baik, sebaiknya diwajibkan memberikan cacing tanah sebagai makanannya. Tujuan memberikan cacing tanah pada ayam aduan tentu saja agar ayam mendapat protein yang cukup.
KANDUNGAN ZAT ATAU NUTRISI PADA CACING TANAH
Protein berfungsi sebagai zat pembangun otot – otot tubuh dan tulang ayam aduan. Dengan otot-otot yang terbentuk dengan baik akan menghasilakan tenaga yang maksimal. Tenaga ayam aduan yang kuat akan membuat ayam anda lebih mudah untuk meraih kemenagan pada pertadingan sabung ayam. Dengan Otot – otot yang baik pula membuat ayam lebih stabil dalam mengambil kuda – kuda menyerang.
Anda dapat memberikan cacing tanah sekiranya seminggu 3 kali dengan porsi 3 – 4 ekor. Usahakan untuk mencuci kotoran/tanah yang menempel pada cacing, anda boleh memotong cacing tersebut jika anda rasa terlalu panjang.
Protein juga memiliki fungsi sebagai zat penyusun sel sel antibodi sehingga membuat ayam aduan menjadi lebih tahan terhadap cuaca yang ekstrim seperti sekarang ini. Bukan hanya protein saja manfaat dari cacing tanah. Cacing tanah juga mengandung asam arakidonat yang berfungsi untuk mempercepat pertumbuhan sel-sel baru. Kondisi tersebut baik untuk proses penyembuhan luka yang membutuhkan pergantian sel mati menjadi sel-sel baru.
Sekian Informasi Mengenai Fungsi Cacing Tanah Untuk Ayam Aduan. Semoga dapat berguna untuk menambah wawasan dan dijadikan referensi pakan tambahan untuk ayam aduan anda.
Salam Susksess